Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017
Gambar
sistim komputer   sistim komputer   Sistem komputer adalah suatu jaringan elektronik yang terdiri dari  perangkat lunak   dan  perangkat keras  yang melakukan tugas tertentu ( menerima  input , memproses  input , menyimpan perintah-perintah, dan menyediakan  output  dalam bentuk informasi). Komputer dapat membantu manusia dalam pekerjaan sehari-harinya, pekerjaan itu seperti: pengolahan kata, pengolahan angka, dan pengolahan gambar.     KOMPONEN KOMPONEN SISTEM KOMPUTER Komponen pada sistem komputer terbagi 3, yang tidak bisa terpisahkan yaitu: Hardware(perangkat keras) Perangkat yang dapat kita lihat dan dapat kita sentuh secara fisik, seperti perangkat perangkat masukan, perangkat pemroses, maupun perangkat keluaran. Peralatan ini umumnya cukup canggih. Dia dapat bekerja berdasarkan perintah yang ada padanya, yang disebut juga dengan  instruction set  tadi. Dengan adanya perintah yang dimengerti oleh mesin tersebut, maka perintah tersebut melakukan b
Gambar
Cara Mudah Install Linux Debian Server →Beserta Gambar← Hay sobat, kali ini kami akan mengajak sobat semua untuk membahas tentang cara install Linux Debian Server " 7 Whezzy ". Nah, sobat semua pasti banyak kan yang ingin memakai linux, eitz sebentar dulu, yang akan kita bahas ini akan menggunakan basis text jadi tidak seperti debian client ya yang menggunakan basis GUI/ grafik. Rata-rata debian server ini banyak diminati anak-anak muda yang sering bermain jaringan dan belajar hacking, hehehe. Oke langsung saja ya ke tutorialnya. Inilah Cara Mudah Install Linux Debian Server : 1.  Setting boot order pada BIOS nya dulu, kemudian masukkan DVD Debian ke dalam PC lalu nyalakan PCnya. Maka, akan muncul tampilan seperti gambar dbawah ini. Pada gambar diatas, Pilih “ Install ” untuk menginstal Debian dengan mode biasa ( bukan mode grafis / GUI ). Setelah memilih “Install” maka akan muncul tampilan seperti ini.  2.  Pilih bahasa tampilan untuk pro